Berikut merupakan soal pilihan ganda untuk materi struktur dan fungsi jaringan hewan.
Silahkan jawab dengan benar.
1. Sekelompok
sel yang memiliki stuktur dan fungsi yngan sama disebut....
a. Organ
b. Organisme
c. Jaringan
d. Sistem
organ
e. Sel
fungsional
2. Organel
yang merupakan ciri sel hewan adalah....
a. Mitokondria
b. Membran sel
c. Ribosom
d. Nukleus
e. Sentrosom
3. Pernyataan
berikut yang merupakan fungsi dari membran sel, kecuali....
a. Sebagai
reseptor rangsang dari luar
b. Sebagai
alat transpor molekul
c. Pembatas
isis sel dengan lingkungan luar
d. Tempat
reaksi kima
e. Mengoontrol
pertukaran zat antar sel
4. Pada sel
saraf dan sel otot banyak terdapat mitokondria sebab di dalam mitokondria
terjadi....
a. Pembentukan
protein
b. Pembentukan
lemak
c. Pembentukan
vitamin
d. Penyempurnaan
glikogen
e. Oksidasi
sari makanan
5. Organel sel
manusia dan sel hewan yang berhubungan dengan ekskresi dan banyak terdapat pada
sel kelenjar adalah....
a. Mitokondria
b. Ribosom
c. Golgi
komplek
d. Lisosom
e. Nukleus
6. Fungsi
utama ribosom dalam sel adalah....
a. Tempat
penggabungan beberapa jenis asam amino
b. Pembentuk
ARN duta
c. Menhasilkan
kode genetika
d. Mempercepat
terjadinya oksidasi
e. Membentuk
butiran yang melekat pada reitkulum endoplasma
7. Jaringan
epitel yang berfungsi sebagai tempat absorbsi terdapat pada....
a. Ginjal
b. Lidah
c. Kulit
d. Kelenjar
keringant
e. Usus
8. Suatu
jaringan epitel kompleks memiliki ciri-ciri sebagai berikut:sitoplasma jenih
atau berbutir-butir, nukleus berbentuk bulat dan terletak di dekat dasar, tidak
terdapat silia dipermukaannya. Jaringan yang dimaksud adalah....
a. Epitl pipih
selapis
b. Epitel
kubus selapis
c. Epitel
silidris selapis
d. Epitel
selindris selapis bersilia
e. Epitel
silindris semua berlapis
9. Hubungan
yang benar antara jaringan dan fungsinya, kecuali....
a. Jaringan
otot fungsinya kontraksi otot
b. Jaringan
tulan rawan, fungsinya penyokong tubuh
c. Jaringan
epitel silindris, fungsiya proteksi, sekresi, dan absorbsi
d. Epitel
kelenjar, fungsinya penghasil mukus dan hormon
e. Jaringan
saraf, fungsinya protrksi dan seasorbsi
10. Jaringan
epitel yang berfungsi untuk proteksi terdapat pada....
a. Kelenjar
keringat
b. Usus halus
c. Lidah
d. Kulit
e. Kantung
kencing
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Biologi
dengan judul SOAL-SOAL MENGENAI STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN HEWAN. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://sc-zo.blogspot.com/2013/04/soal-soal-mengenai-struktur-dan-fungsi.html. Terima kasih!
Ditulis oleh:
Unknown - Tuesday, April 30, 2013
Belum ada komentar untuk "SOAL-SOAL MENGENAI STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN HEWAN"
Post a Comment