Blog Fisika dan Pengetahuan Umum Lainnya

.

PENDAFTARAN UNIVERSITAS MERCU BUANA

Pendaftaran Universitas Mercu Buana-akhir-akhir ini masih banyak siswa yang mencari tempat untuk kuliah. Banyaknya jumlah peserta SBMPTN yang tidak lulus mengakibatkan jumlah calon mahasiswa yang tidak lulus masuk perguruan tinggi negeri semakin meningkat dari tahun lalu. Pendaftaran perkuliahan untuk tahun ini masih terbuka hingga bulan september. Nah, untuk teman-teman yang masih pusing mencari tempat untuk kuliah tidak usah khawatir karena masih ada beberapa universitas yang masih membuka pendaftaran kok. Salah satunya adalah Universitas Mercu Buana.
Untuk teman-teman yang berminat untuk mendaftar di Universitas Mercu Buana perlu memperhatikan beberapa hal yang ada di bawah ini:


1. PROGRAM SARJANA (S1):


I. Syarat Mahasiswa dan Beban Studi
Beban studi dan masa studi untuk untuk untuk Program Sarjana (S1) adalah:

a. Lulusan D3/Politeknik/Akademi dan sederajat:
- Masa studi : 3 - 4 semester (1,5 - 2 tahun)
- Beban Studi (jumlah sks yang harus ditempuh): 42 - 72 sks
- Jumlah sks yang diakui/disetarakan: 104 - 106 sks.

b. Lulusan D1, D2 dan Pindahan dari Perguruan Tinggi :
- Masa studi dan Beban Studi tergantung kepada sks yang sudah ditempuh

c. Lulusan SMU/SMK atau yang sederajat:
- Masa studi : 8 - 10 semester (4 - 5 tahun)
- Beban Studi (jumlah sks yang harus ditempuh): 144 - 146 sks

II. Fakultas, Jurusan dan Kosentrasinya adalah sebagai berikut.A. Fakultas Teknologi Industri 
  1. Teknik Mesin (Akreditasi BAN-PT. B) 
  2. Teknik Elektro (Akreditasi BAN-PT. B)
    Konsentrasi:
    - Teknik Elektronika
    - Teknik Telekomunikasi
    - Teknik Tenaga Listrik

  3. Teknik Industri (Akreditasi BAN-PT. B)
    Konsentrasi:
    - Teknik Industri
    - Manajemen Idustri

B. Fakultas Ilmu Komputer 
  1. Teknik Informatika (Akreditasi BAN-PT. B)
    Konsentrasi:
    - Teknik Informatika

  2. Sistem Informasi (Akreditasi BAN-PT. B)
    Konsentrasi:
    - E-Business
    - Teknologi Informasi
    - Komputer Akuntansi

C. Fakultas Ekonomi 
  1. Manajemen (Akreditasi BAN-PT. A)
    Konsentrasi:
    - Manajemen SDM
    - Manajemen Keuangan
    - Manajemen Operasional
    - Manajemen Pemasaran

  2. Akuntansi (Akreditasi BAN-PT. B)
    Konsentrasi:
    - Pemeriksaan Akuntansi (Auditing)
    - Sistem Informasi Akuntansi
    - Akuntansi Umum

D. Fakultas Teknik Perencanaan dan Desain 
  1. Teknik Sipil (Akreditasi BAN-PT. B)
    Konsentrasi:
    - Struktur
    - Transportasi
    - Manajemen Konstruksi

  2. Teknik Arsitektur (Akreditasi BAN-PT. B)
    Konsentrasi
    - Teknik Arsitektur 
  3. Disain Grafis dan Multimedia (Akreditasi BAN-PT. B)

E. Fakultas Ilmu Komunikasi 
  1. Marketing Communications & Advertising (Akreditasi BAN-PT. B)
  2. Public Relations (Hubungan Masyarakat) (Akreditasi BAN-PT. B)
  3. Broadcasting (Akreditasi BAN-PT. B)
  4. Visual Communications (Akreditasi BAN-PT. B)

F. Fakultas Psikologi 

- Psikologi (Akreditasi BAN-PT. B) 

2. PROGRAM PASCASARJANA (S2):

I. Syarat Mahasiswa dan Beban Studi
Beban studi dan masa studi untuk untuk untuk Program Pascasarjana (S2) adalah:
Lulusan Sarjana (S1)dari segala Bidang
- Masa studi : 4 semester (2 tahun)
- Beban Studi (jumlah sks yang harus ditempuh): 42 - 45 sks


II. Program Pascasarjana (S2) terdiri dari:

A. Magister Manajemen (MM)
(Status Akreditasi BAN-PT: Akreditasi "A")
Ada 4 konsentrasi, yaitu:

  1. Magister Manajemen Keuangan
  2. Magister Manajemen Pemasaran
  3. Magister Manajemen Sumber Daya Manusia
  4. Magister Manajemen Operasi/Produksi

B. Magister Ilmu Komunikasi
(Status Akreditasi BAN-PT: Akreditasi "C")
Ada 3 konsentrasi, yaitu:

  1. Coorporate and Marketing Communication
  2. Political Communication
  3. Media Industry and Business

C. Magister Teknik Industri
(Status Akreditasi BAN-PT: Akreditasi "B")
konsentrasi: Manajemen Industri

D. Magister Teknik Elektro
Ada 2 konsentrasi, yaitu:
  1. Manajemen Telekomunikasi
  2. Media Energi

E. Magister Akuntansi
(Status Akreditasi BAN-PT: Akreditasi "B")
Ada 4 konsentrasi, yaitu:
  1. Akuntansi dan Keuangan Syariah
  2. Audit
  3. Akuntansi Manajemen
  4. Perpajakan


setelah memperhatikan persyaratan dan ketentuan di atas, semoga minat teman-teman semakin besar untuk kuliah di Universitas Mercu Buana.
itulah tadi sekilas informasi mengenai pendaftaran universitas mercu buana, semoga dapat berguna, dan salam sukses.


Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Info Kampus dengan judul PENDAFTARAN UNIVERSITAS MERCU BUANA. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://sc-zo.blogspot.com/2013/08/pendaftaran-universitas-mercu-buana.html. Terima kasih!
Ditulis oleh: Unknown - Monday, August 05, 2013

Belum ada komentar untuk "PENDAFTARAN UNIVERSITAS MERCU BUANA"

Post a Comment